Jumat, 06 Mei 2022

Daftar Situs Komik Ini Yang Anda Cari Buat Baca Manga Gratis

Ini loh Daftar Situs Baca Komik Gratis di Indonesia yang belum kena blokir kominfo . Sekarang ini banyak sekali situs baca komik aja di blokir sama kominfo padahal kan cuma komik biasa. Tapi ada beberapa situs baca komik manga seperti onepiece ataupun naruto yang bisa dibaca tanpa kenadala apapun , berikut infonya :

situs-komik-gratis


Di era digital seperti sekarang, komik bukan hanya tersedia dalam bentuk cetak, melainkan juga tersedia dalam bentuk digital. Akan tetapi banyak sebagian besar situs komik menyediakan komik ilegal. Komik ilegal biasanya merupakan hasil dari scanslation atau manga scan. Tentunya manga scan dianggap sebagai pembajakan dari komik aslinya dan merugikan para komikus. Bagi Anda yang ingin mengapresiasi karya para komikus, Anda dapat membaca mereka secara legal. Berikut 8 situs baca komik legal untuk para penggemar komik: 1. Tapas Tapas adalah tempat berkumpulnya para komik yang telah menerbitkan 86.000 cerita. Anda bisa menemukan banyak cerita dengan berbagai genre, mulai dari komedi, horor, slice of slice, romantis, hingga science fiction.


2. Manga Plus Jika Anda ingin membaca manga online, gratis dan ingin mengapresiasi komikus, Manga Plus adalah jawabannya. Situs ini disediakan oleh peneribit majalah terkenal, yaitu Shueisha. Bukan hanya itu, koleksi dari Manga Plus juga salah satu tempat baca manga yang merilis tiap minggu. Sehingga Anda tidak perlu lagi menunggu lama untuk membaca kelanjutan dari komik kesayangan Anda. Selain itu, Anda dapat membaca semua jenis koleksi komik secara gratis. Anda hanya perlu mengaskes situs resmi Manga Plus, yaitu mangaplus.shueisha.co.jp Manga Plus juga tersedia dalam bentuk aplikasi yang dapat dunduh oleh pengguna Android, dan iOS. 

3. Marvel Unlimited Berikutnya adalah platform digital dari Marvel Unlimited yang menawarkan lebih dari 28.000 komik Marvel. Komik yang tersedia telah dipilih sebagai judul favorit. Marvel Unlimited juga menambahkan komik baru setiap minggu dengan judul baru yang ditambahkan setiap minggu. Anda bisa membaca komik Marvel secara gratis dan berbayar. Harga yang ditawarkan bervariasi mulai dari US$69/tahun hingga US$99/tahun dengan ditambah pajak. Marvel Unlimited dapat Anda unduh dari iTunes atau Google Play. 

4. Crunchyroll Situs ini merupakan salah satu penyedia koleksi manga dan anime. Crunchyroll memiliki banyak koleksi manga populer, seperti Attack on Titan, The Grim Reaper dan masih banyak lainnya. Crunchyroll menyediakan komik secara gratis. Namun, ada beberapa komik dengan sistem berlangganan premium berbayar, mulai dari harga US$7,99 atau sekitar Rp112 ribu untuk setiap bulannya. Bagi Anda yang ingin mencobanya terlebih dahulu, Anda bisa menggunakan free trial selama dua minggu.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Info Komik Gratis Kini

infokomikgratis  -  Di era digital saat ini, membaca komik tidak lagi terbatas pada versi cetak. Banyak platform online yang menyediakan kom...